Banyak kendaraan dinas milik Pemkab Bireuen umumnya kendaraan roda dua maupun kendaraan roda empat tertunggak pajaknya dan diharapkan penanggungjawab atau pemakai kendaraan dinas untuk segera melunasi pajaknya